Kata Pengantar Kepala Sekolah

Image Assalamu'alaikum wr.wb. Segala puji dan syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan anugerah-Nya sehingga website SLB PSM LEMBEYAN yang merupakan bagian dari sarana informasi telah terbit, besar harapan saya website ini dapat memberikan manfaat bagi semua pihak, khususnya bidang pendidikan khusus, layanan pendidikan khusus dan pemerhati anak-anak istimewa. SLB PSM LEMBEYAN merupakan salah satu lembaga pendidikan luar biasa yang sedang berkembang di Kabupaten Magetan. SLB PSM LEMBEYAN akan terus berupaya meningkatkan kualitas, berdaptasi, dan berprestasi dari bidang layanan akademik dan non akademik. Dengan website ini diharapkan juga terjalin kerjasama diantara sekolah SLB lain, memberi manfaat, dan sarana belajar untuk terus berkembang bagi siswa-siswi SLB PSM LEMBEYAN. Terima kasih Wassalamu'alaikum wr.wb Kepala Sekolah SLB PSM LEMBEYAN

Berita Terkini

Lomba Bocce
2022-12-22 10:47:18 Admin

Salah satu siswi SLB PSM LEMBEYAN mendapatkan juara III lomba Bocce tingkat Kabupaten.......

Baca Selengkapnya

Galeri

Komentar Pengunjung

Lagu ABK Istimewa

Youtube Channel

Instagram

Produk Unggulan

Statistik Pengunjung

Jumlah Pengunjung

SLB PSM LEMBEYAN

Assalamu'alaikum wr.wb. Segala puji dan syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan anugerah-Nya sehingga website SLB PSM LEMBEYAN yang merupakan bagian dari sarana informasi telah terbit, besar harapan saya website ini dapat memberikan manfaat bagi semua pihak, khususnya bidang pendidikan khusus, layanan pendidikan khusus dan pemerhati anak-anak istimewa. SLB PSM LEMBEYAN merupakan salah satu lembaga pendidikan luar biasa yang sedang berkembang di Kabupaten Magetan. SLB PSM LEMBEYAN akan terus berupaya meningkatkan kualitas, berdaptasi, dan berprestasi dari bidang layanan akademik dan non akademik. Dengan website ini diharapkan juga terjalin kerjasama diantara sekolah SLB lain, memberi manfaat, dan sarana belajar untuk terus berkembang bagi siswa-siswi SLB PSM LEMBEYAN. Terima kasih Wassalamu'alaikum wr.wb Kepala Sekolah SLB PSM LEMBEYAN

Lokasi Sekolah

Alamat

RT 2 RW 12 Desa Pupus Kabupaten Magetan

Email

slb.pklkpsm@yahoo.co.id

Nomor Telepon

085232588544

Managed By ABK Istimewa 2022.